Acara Kartini Day 21 April 2016, SMKN 7 Kab. Tangerang
Acara Kartini day Smkn 7 Kab. Tangerang yang diselenggarakan untuk mengingatkan generasi muda akan pengorbanan Ibu Kita Kartini, yang di buka oleh kepala sekolah Bapak H. Jamas Sopiandi, M.Pd.
dan dilanjutkan perlombaan fashion show putra putri, lomba padus, Kang Nong, dan aksi tari cukin.
Ini merupakan tari cukin ciri khas tari kabupaten tangerang, yang dilaksankan untuk memeriahkan kegiatan kartini day, yang diselenggarakan tepatnya di smkn 7 kab. tangerang.
Join the conversation